Sabtu, 12 Oktober 2013

PERBEDAAN AHLUS SUNNAH(MUSLIM) DENGAN SYIAH

Kerajaan syi'ah membuat patung Ali bin Abi Tholib di jalan tengah kota

"Ahlus Sunnah(اهل السنة) berasal dari bahasa arab yang artinya orang yang mengikuti dan menghidupkan sunnah-sunnah Nabi Muhammad shallallahu 'alaihi wa sallam, seseorang yang mengikuti sunnah Nabi maka tentu ia juga menjadikan Al-Quran sebagai pedoman hidupnya dan mengamalkannya." Ahlus Sunnah ( اهل السنة ) berasal dari bahasa arab yang artinya orang yang mengikuti dan menghidupkan sunnah-sunnah Nabi Muhammad shallallahu 'alaihi wa sallam, seseorang yang mengikuti sunnah Nabi maka tentu ia juga menjadikan Al-Quran sebagai pedoman hidupnya dan mengamalkannya. "dan yang dimaksud Ahlus Sunnah adalah kaum Muslimin/orang-orang Islam." dan yang dimaksud Ahlus Sunnah adalah kaum Muslimin / orang-orang Islam.

-Syiah/Syi ' Ah ( شيعة ) berarti kumpulan atau pengikut.
Sebelumnya hanya dikenal istilah Muslim (seorang yang beragama Islam ), namun Istilah Ahlus Sunnah digunakan setelah muncul Syiah yang berusaha membawa fitnah ke tubuh kaum Muslimin dan membawa ajaran sesat mereka dengan mengatakan bahawa mereka sebahagian daripada Islam. Dibuatnya perbezaan istilah ini dimaksudkan untuk membezakan bahawa Ahlus Sunnah ( kaum Muslimin) mengikuti Al - Quran dan Sunnah

-Sunnah Nabi Muhammad sedangkan Syiah tidak mempecayai Al - Quran yang ada ditangan kaum Muslimin saat ini dan menolak sebahagian besar hadis-hadis Nabi dan mengarang hadis-
hadis sendiri .Apakah boleh dikatakan seseorang itu merupakan Muslim bila ia menolak ajaran Islam dan menambah- nambah sendiri ajarannya ?


memperingati kematian Husein syi'ah

1)
-Ahlussunnah : Rukun Islam kita ada 5
(lima)

a ) Syahadatain (dua kalimat Syahadat )

b ) As - Sholah (Sholat )

c) As - Shoum ( Puasa)
d ) Az -Zakah (Zakat )
e ) Al- Haj (Haji )


"Dari Abdurrahman , Abdullah bin Umar bin Al -Khaththab ra
berkata: Saya mendengar Rasulullah saw bersabda: Islam dibina di atas lima perkara; bersaksi bahawa tiada Tuhan yang berhak disembah selain Allah, dan bahawa Nabi Muhammad adalah utusan Allah, mendirikan solat, menunaikan zakat, melaksanakan haji dan berpuasa di bulan Ramadhan " . (Riwayat Tirmidzi dan Muslim) .

- Syiah: Rukun Syiah juga ada 5
(lima ) tapi berbeza:

a ) As - Sholah (Sholat )

b ) As - Shoum ( Puasa)

c) Az -Zakah (Zakat )

d ) Al- Haj (Haji )

e ) Al wilayah


Sebagaimana beberapa riwayat yang disebutkan oleh al-
Kulaini dalam kitabnya " Ushul al- Kafi" :"Dari Abu Ja'far , ia berkata: Islam dibina di atas lima perkara; iaitu mendirikan solat, menunaikan zakat , puasa Ramadhan, melaksanakan haji, dan wilayah, dan tidak ada satu pun daripada rukun -rukun yang tersebut yang diseru (keras ) sebagaimana seruan yang diberikan kepada wilayah "

"Dari Abu Ja'far , ia berkata: Islam dibina di atas lima
perkara; mendirikan solat, menunaikan zakat, melaksanakan haji, puasa Ramadhan, dan wilayah. Zararah bertanya kepada Abu Ja'far : manakah rukun yang terbaik di antara rukun-rukun tersebut ? .

Abu Ja'far menjawab : Wilayah adalah rukun
yang terbaik, sebab wilayah merupakan kunci dari semua rukun agama, dan Wali (Imam ) adalah penunjuk atas kesemua rukun tersebut

"
Bila diperhatikan riwayat terakhir di atas , Syiah mendahulukan Al-wilayah (kepemimpinan dalam Syiah) dan menjadikan dua kalimah syahadah sebagai sebahagian dari rukun iman, sementara Ahlus sunnah menjadikannya sebagai rukun Islam. Salah seorang ulama Syiah Imamiyah kontemporari yang bernama syekh Amir Muhammad al- Qazawayni menyatakan dengan tegas bahawa :

"barang siapa yang mengingkari kepemimpinan imam Ali, maka sungguh telah gugur keimanannya "


2)

- Ahlussunnah : Rukun Iman ada 6 ( enam) :

a) Iman kepada Allah

b) Iman kepada Malaikat-malaikat Nya

c) Iman kepada Kitab- kitab Nya

d) Iman kepada Rasul Nya

e) Iman kepada Yaumil Akhir / hari kiamat

f) Iman kepada Qadar, baik- buruknya dari
Allah.

Dalil mengenai keenam rukun
iman ini adalah sebagai berikut:"Bahawa engkau beriman kepada Allah , malaikat, kitab-kitab- Nya , para rasul , dan hari akhirat , dan engkau beriman mengenai Qadar ( takdir ) , baik dan buruknya " . ( HR. Bukhari dan Muslim)"

Rasul telah beriman kepada Al -Qur'an yang diturunkan
kepadanya dari Tuhannya , demikian pula orang-orang yang beriman, semuanya beriman kepada Allah , malaikat- malaikat-Nya , kitab -kitab- Nya dan rasul-rasul -Nya. ( Mereka mengatakan): " Kami tidak membeza antara seseorang pun (dengan yang lain) dari rasul-rasul- Nya ", dan mereka berkata: " Kami dengar dan kami taat" . (Mereka berdoa ): "Ampunilah kami ya Tuhan kami dan Engkaulah tempat kembali ". ( Al -Baqarah :
285)


- Syiah: Rukun Iman Syiah ada 5 (lima) *


a) At -Tauhid

b) An Nubuwwah

c) Al Imamah

d) Al Adlu
 

e) Al Ma'ad


3) .

- Ahlussunnah : Dua kalimat syahadat

- Syiah: Tiga kalimat syahadat ,
disamping Asyhadu an Laailaha illallah , wa asyhadu anna Muhammadan Rasulullah , masih ditambah dengan menyebut dua belas imam -imam mereka.





 
Lihatlah amalan puak syiah yang menunjukkan kesesatan
4) .
- Ahlussunnah : Percaya kepada imam-
imam tidak termasuk rukun iman. adapun jumlah imam -imam Ahlussunnah tidak terhad. selalu timbul imam-imam dan pemimpin kaum Muslimin, sampai hari kiamat. Karenanya menghadkan imam- imam hanya dua belas (12) atau jumlah tertentu, tidak dibenarkan.

- Syiah: Percaya kepada dua belas
imam-imam mereka, termasuk rukun iman. Karenanya orang-orang yang tidak beriman kepada dua belas imam-imam mereka (seperti orang -orang Sunni) , maka menurut ajaran Syiah dianggap kafir dan akan masuk neraka.

5) .
- Ahlussunnah : Khulafaurrosyidin yang diakui ( sah) adalah :
a) Abu Bakar

b) Umar
c) Utsman 

d ) Ali Radhiallahu anhum

- Syiah: Ketiga Khalifah ( Abu Bakar,
Umar, Utsman ) tidak diakui oleh Syiah . kerana dianggap telah merampas kekhalifahan Ali bin AbiThalib (padahal Ali bin Abi Talib sendiri membai'at dan mengakui kekhalifahan mereka ) .

6) .

- Ahlussunnah : Khalifah ( Imam ) adalah
manusia biasa, yang tidak mempunyai sifat Ma'shum (terbebas dari dosa ) . Bermakna mereka boleh berbuat salah / dosa / lupa . Kerana sifat Ma'shum , hanya dimiliki oleh para Nabi.

- Syiah: Para imam yang jumlahnya dua
belas tersebut mempunyai sifat Ma'shum , seperti para Nabi .

7) .

- Ahlussunnah : Dilarang mencaci - maki
para sahabat.

- Syiah: Mencaci - maki para sahabat
tidak apa- apa bahkan Syiah berkeyakinan , bahawa para sahabat setelah Rasulullah SAW wafat, mereka menjadi murtad dan tinggal beberapa orang saja. Alasannya kerana para sahabat membai'at Sayyidina Abu Bakar sebagai Khalifah.

8).

- Ahlussunnah : Siti Aisyah istri Rasulullah
sangat dihormati dan dicintai. beliau adalahUmmul Mu'minin .
- Syiah: Siti Aisyah dicaci - maki, difitnah , dikatakan sebagai pelacur , bahkan dikafirkan .


9) .

- Ahlussunnah : Kitab -kitab hadits yang
dipakai sandaran dan rujukan Ahlussunnah adalahkutubussittah :
a ) Bukhari

b ) Muslim

c ) Abu Daud
d ) Turmudzi
e ) Ibnu Majah
f ) An Nasa'i( kitab -kitab tersebut beredar dimana- mana dan dibaca oleh kaum Muslimin sedunia ) .

- Syiah: Kitab- kitab Syiah ada empat :

a ) Al Kaafi

b ) Al Istibshor

c ) Man Laa Yah Dhuruhu Al Faqih
d ) Att Tahdziib(Kitab -kitab tersebut tidak beredar , sebab kebohongannya takut diketahui oleh pengikut-pengikut Syiah) .

10).
- Ahlussunnah : Al -Qur'an tetap orisinil .

- Syiah: Al -Qur'an yang ada sekarang ini
menurut pengakuan ulama Syiah tidak orisinil . Sudah diubah oleh para sahabat ( dikurangkan dan ditambah ) .

11) .

- Ahlussunnah : Syurga diperuntukkan bagi
orang-orang yang taat kepada Allah dan Rasul Nya. Neraka diperuntukkan bagi orang -orang yang tidak taat kepada Allah dan Rasul Nya.

- Syiah: Syurga diperuntukkan bagi orang-
orang yang cinta kepada Imam Ali, walaupun orang tersebut tidak taat kepada Rasulullah . Neraka diperuntukkan bagi orang -orang yang memusuhi Imam Ali, walaupun orang tersebut taat kepada Rasulullah .


Syi'ah mengadakan karnaval Nabi-nabi Allah, mulai dari nabi Nuh, Ibrahim dan nabi-nabi yang lain

12).

- Ahlussunnah : Aqidah Raj'ah tidak ada
dalam ajaran Ahlussunnah kerana tidak pernah diajarkan dan dicontohkan oleh Nabi Muhammad . Raj'ah adalah besok diakhir zaman sebelum kiamat , manusia akan hidup kembali. Dimana saat itu Ahlul Bait akan balas dendam kepada musuh-musuhnya.

- Syiah: Raj'ah adalah salah satu aqidah
Syiah. Dimana diceritakan : bahawa nanti diakhir zaman, Imam Mahdi akan keluar dari persembunyiannya . Kemudian dia pergi ke Madinah untuk membangunkan Rasulullah , Imam Ali , Siti Fatimah serta Ahlul Bait yang lain . Setelah mereka semuanya bai'at kepadanya , diapun selanjutnya membangunkan Abu Bakar, Umar, Aisyah. Kemudian ketiga orang tersebut disiksa dan disalib , sampai mati seterusnya diulang- ulang sampai ribuan kali . sebagai balasan atas perbuatan jahat mereka kepada Ahlul Bait.Keterangan: Orang Syiah mempunyai Imam Mahdi sendiri . Berlainan dengan Imam MahdinyaAhlussunnah , yang akan membawa keadilan dan kedamaian.

13) .

- Ahlussunnah : Mut'ah ( kawin kontrak) ,
sama dengan perbuatan zina dan hukumnya haram.
- Syiah: Mut'ah sangat dianjurkan dan
hukumnya halal. Halalnya Mut'ah ini dipakai oleh golongan Syiah untuk mempengaruhi para pemuda agar masuk Syiah . Padahal haramnya Mut'ah juga berlaku di zaman Khalifah Ali bin Abi Talib.

14).

- Ahlussunnah : Khamer / arak tidak suci dan diharamkan.


- Syiah: Khamer / arak suci dan dihalalkan.


15).

- Ahlussunnah : Air yang telah dipakai
istinja ' ( cebok ) dianggap tidak suci.

- Syiah: Air yang telah dipakai
istinja ' ( cebok ) dianggap suci dan mensucikan .

16).

- Ahlussunnah : Diwaktu solat meletakkan
tangan kanan diatas tangan kiri hukumnya sunnah.- Syiah: Diwaktu solat meletakkan tangan kanan diatas tangan kiri membatalkan solat.

17).

- Ahlussunnah : Mengucapkan Amin diakhir
surat Al- Fatihah dalam solat adalah sunnah.

- Syiah: Mengucapkan Amin diakhir
surat Al- Fatihah dalam solat dianggap tidak sah /batal solatnya.(Jadi shalatnya Muslimin di seluruh dunia dianggap tidak sah, kerana mengucapkan Amin dalam shalatnya ) .

18).
- Ahlussunnah : Shalat jama ' dibenarkan bagi orang yang bepergian dan bagi orang yang mempunyai udzur syar'i.

- Syiah: Solat jama ' dibenarkan
walaupun tanpa apa-apa sebab .

19).

- Ahlussunnah : Shalat Dhuha disunnahkan .


- Syiah: Solat Dhuha tidak dibenarkan.
(padahal Nabi beserta para sahabatnya , tabi'in , ulama- ulama besar Islam melakukan solat Dhuha )